Rabu, 30 November 2011

Sebuah Coretan Penting

Awal Bulan Di Akhir Tahun 2011
   
  Semoga Tahun ini berakhir dengan 'Happy Ending' Amiiin... Sekedar berbagi cerita aja nih,, tentang pengalam yang menurut gue menarik dan mudah2an ada hikmahnya ya!!
     beberapa waktu lalu pada hari jum'at seperti cowok Moeslim lainnya yang pada menunaikan ibadah sholat jum'at, gue juga sama Jum'atan broo......:)
     OK, langsung ajja singkat cerita Khotib menyampaikan Khutbahnya, gue menyimak dengan penuh khidmat. Beliau berkisah pada zaman Shohabat tentang guru yang sedang mengajar. Sang Guru melontarkan pertanyaan kepada para muridny:


Gurunya bertanya, Apakah yang terbesar dalam hidup ini?
Lalu seorang murid menjawab Gunung, murid yang lain menjawab Bumi, dan ada juga yang menjwab langit. Kemudian Guru barkata semua jawaban kalian itu benar adanya, namun ada sesuatu yang paling besar dalam hidup ini yaitu HAWA NAFSU.

Pertanyaan yang kedua! Guru malanjutkan pertanyaannya, Apakah yang paling jauh dalam hidup ini ?
Sebagian murud ada yang menjawab bulan, sebagian lagi menjawab bintang, ada pula yang menjawab matahari. Lalu Guru pun membenarkan semua jawaban muridnya itu, namun kembali guru berkata. Sesuatu yang paling jauh dalam hidip ini adalah MASA LALU.

Sampai di pertanyaan yang ketiga, Guru menyampaikan pertanyaannya, Hal apakah yang paling dekat dalam hidup ini? Si murid menjawab orang tua & keluarga, ada lagi yang menjawab sahabat, dan ada juga lho yang menjawab 'pacar' hmmm,, (just kidding). Guru mengatakan jawaban kalian itu benar, tapi ada yang paling dekat dalam hidup ini yaitu KEMATIAN. Karena sudah di vonis oleh Alloh swt, bahwa setiap makhluk yang bernyawa itu pasti mati!!!
   
   Nah begitulah sobat cerita singkat dari geu,, semoga barmanfaan bagi yang baca,, maap banget kalo artikel ini masih banyak kurangnya! maklum masih belajar bray....





Senin, 28 November 2011

Curug Cileat

WISATA ALAM AIR TERJUN

 Welcome To Curug Cileat..!!
 

     
       Curug atau "air terjun" Cileat berada di daerah Subang Selatan, tepatnya di DS.Mayang Kec.Cisalak  Kab.Subang JAWA BARAT. Akses transportasi menuju lokasi masih sangat minim, ini dikarnakan letak dari keberadaan curug tarsebut yang barada dikaki Gunung Canggah. Sangat cocok bagi yang hobby Hiking dan Camping karena sepanjang perjalana akan di suguhkan dengan panorama alam pegununga, pesawahan dan pemukiman penduduk yang masih asri jauh dari keramaian serta hingar-bingarnya kota. 


Mau lihat..

Makam Nike Ardilla



         Bulan lalu saya diajak main oleh teman namanya "Mas Bambang" ke daerah Ciamis, Jawa Barat. Secara kebetulan letak rumah beliau tak jauh dari tempat dimakamkanya artis "Nike Ardilla". Almarhumah adalah Penyanyi Pop papan atas di Indonesia yang berjaya pada era 80' hingga awal 90'han.


Selamat Jalan 'Teh Nike' semoga mendapat tempat disisi Alloh swt, inspirasi dan karyamu kan abadi selamanya.